Visi
Menjadi Program Studi Unggulan di bidang Cyber Security dan Web Programming berbasis Artificial Intelligence di Wilayah CIAYUMAJAKUNING pada tahun 2025
Misi
- Melaksanakan pendidikan dan pengajaran di bidang Cyber Security dan Web Programming berbasis Artificial Intelligence.
- Menghasilkan karya penelitian unggulan di bidang Cyber Security dan Web Programming berbasis Artificial Intelligence.
- Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat di bidang Cyber Security dan Web Programming berbasis Artificial Intelligence
Tujuan
- Menghasilkan sumber daya manusia yang kompeten di bidang Cyber Security dan Web Programming berbasis Artificial Intelligence.
- Menghasilkan mutu akademik yang baik untuk menjadikan daya tarik dan meningkatkan jumlah mahasiswa.
- Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan di bidang Cyber Security dan Web Programming berbasis Artificial Intelligence yang merupakan kebutuhan saat ini dan saat mendatang.